Kata-kata Lucu Gerhana Matahari 9 Maret Mulai Bertebaran Jelang GMT


Hanya beberapa jam menjelang terjadinya fenomena alam gerhana matahari total, mulai banyak tersebar himbauan dari BMKG terkait tata cara melihat gerhana matahari. Selain itu banyak pula informasi terkait bagaimana cara menunaikan sholat gerhana, ada pula beragam acara yang akan dilangsungkan untuk memeriahkan terjadinya gerhana matahari total.
Berdasar pantauan tim Harian Indo, Selasa (8/3/2016), selain himbauan serius dari BMKG, ternyata banyak pula bertebaran di media sosial kata-kata lucu dan meme lucu.
Salah satunya adalah himbauan dari BMKG berikut ini:
HIMBAUAN!
Sesuai dengan peringatan dari BMKG mengenai gerhana besok, masyarakat diminta agar tidak melihat gerhana langsung ke matahari, cukup melihat dari bumi saja!! Sekiaan terima kasiih…
Sekilas memang terlihat sebagai himbauan yang serius tapi jangan terlalu dipikir dan diresapi ya. Semoga terhibur dan jangan diambil hati

Artikel Berbagi Berita terbaru Lainnya :

0 comments:

Post a Comment

Scroll to top